Beli Tiket Whoosh Menggunakan BRImo Agar Tak Ribet Antri
Bagi warga Jakarta yang ingin bepergian ke Bandung tanpa macet, saat ini sudah ada alternatif transportasi yaitu keret cepat Whoosh. Begitu pula warga Bandung yang ingin pergi ke Jakarta, menggunakan kereta cepat Whoosh merupakan solusi jika harus bepergian secara mendadak. Bagaimana tidak, Anda cukup menempuh perjalanan kurang lebih 30 menit menggunakan kereta cepat Whoosh … Baca Selengkapnya